Sudah seminggu, Siantar dilanda curah hujan yang cukup tinggi. Setengah hari (pagi sampai siang) cerah namun sisa setengah hari hujan cukup deras. Dan puncaknya di minggu pagi ini, cuaca dingin menggigit.
Cukup dengan itu, mari membahas acara TV yang akhirnya menayangkan season baru.
Pertama, The Amazing Race memasuki season 21, dan di episode 2 dan 3 para peserta akan 'race' di kota Surabaya. Harus ditonton, nih!
Kedua, X Factor USA season 2 juga akan segera memasuki babak Live. Peserta favorit saya, Jennel Garcia semoga bisa lanjut ke babak live.
Terakhir, acara Indonesia Mencari Bakat 3, memasuki babak group. Peserta Hanna dengan bakat Pole Dance, Josua dengan bakat nyanyi is worth to watch. Dan itu masih group 1 dari IMB.
Happy weekend!
Sunday, October 14, 2012
14 October 2012
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment